Kode Bank BRI Syariah- Jika anda ingin mentranser uang dengan rekening bank yang berbeda anda sendiri harus mengetahui kode banknya. Contohnya seperti anda mentransfer uang melalui bank Mandiri dan yang menerimanya melalui bank jatim maka anda membutuhkan kode bank tersebut.
Didalam mesin ATM sudah tersedia kode bank yang harus anda masukkan sesuai bank yang anda gunakan. Tabungan BRI syariah merupakan nasabah perorangan yang menggunakan prinsip titipan yang dimudahkan dalam melakukan proses transanksi keuangan.
Bank BRI Syariah
#1 Sejarah Singkat Mengenai Bank BRI Syariah
Bank syariah yang bisa disebut bank islam merupakan sistem perbankan yang berdasarkan hukum Islam (syariah). Sistem tersebut di gunakan atau di adakan berdasarkan larangan pinjaman atau meminjamkan di sertai bunga atau riba didalamnya yang sangat tidak di anjurkan dalam islam.
Salah satu dari prinsip tersebut adanya tidak bisa memberikan pinjaman atau investasi yang bersifat seperti yang ada di atas usaha lainnya yang tidak islami. Bank BRI Syariah sudah berdiri sejak 1969 dengan nama awal berdirinya ialah Bank Jasa Arta, lalu berubah nama.
Berubah menjadi Bank Umum Syariah, namun pada tahun 2008 sudah berpindah oleh Bank Rakyat Indonesia. Pada tahun 2009 dari nama Bank BRI di gabungkan menjadi Bank BRI Syrariah.
#2 Kode Bank BRI Syariah
Kode sangat penting untuk anda gunakan di karenakan untuk sebuah proses transaksi anda untuk mentransfer tersebut berhasil dan tidak ada kendala apapun. Kode bank bisa membantu anda ketika anda mengalami perbedaan rekening. Di saat anda akan melakukan transaksi untuk mentransfer suatu uang dengan berbeda rekening tersebut.
Kode tersebut harus anda benar-benar mengingatnya, pastikan anda memasukkan kode tersebut sesuai dengan rekening yang anda gunakan dan pada rekening yang akan anda transfer tersebut. Kode Bank BRI Syariah tersebut ialah 422 yang harus anda cantumkan ke dalam proses di saat anda melakukan transaksi tersebut.
#3 Cara Menggunakan Kode Bank di ATM
Kode transfer bank BRI Syariah digunakan pada saat mengirimkan uang dari rekening bank lain ke rekening BRI Syariah. Misalnya dari Mandiri, BCA, BNI, BRI, ataupun bank lainnya ke nomor rekening BRI Syariah.
Apabila tidak menggunakan kode bank atau kode transfer, maka transaksi antar bank tidak akan berhasil. Sebab kode bank berfungsi untuk mengidentifikasi tujuan transfer. Oleh karena itulah setiap bank memiliki kode berbeda-beda.
Cara Transfer Bank BRI Syariah
- Silahkan datangi gerai terdekat sesuai dengan kartu ATM yang dimiliki dengan membawa kartu ATM dan nomor rekening tujuan.
- Masukkan kartu ATM pada slot kartu. Pastikan anda memasukkan kartu ATM dengan benar serta jangan paksakan jika kartu tidak mau masuk ke dalam slot kartu.
- Nasabah diminta memilih bahasa yang akan digunakan saat transaksi berlangsung. Untuk memudahkan proses transaksi, silahkan pilih bahasa Indonesia.
- Silahkan masukkan PIN ATM yang terdiri dari 6 digit angka.
- Untuk proses transaksi transfer, maka pilih menu “Transaksi Lainnya” dan dilanjutkan dengan memilih menu “Transfer Antar Bank Online”.
- Mesin ATM akan meminta anda memasukkan kode transfer bank BRI Syariah (422) dan dilanjutkan dengan nomor rekening. Contoh: 4221234567890.
- Masukan nominal dana yang akan ditransfer ke rekening tujuan.
- Layar monitor akan menampilkan beberapa informasi mengenai nomor rekening tujuan, jenis bank tujuan, nama pemilik rekening tujuan, serta jumlah nominal yang akan ditransfer. Nah, jika informasi tersebut sudah sesuai maka dilanjutkan dengan memilih menu “Ya”.
- Silahkan tunggu mesin ATM memproses transaksi anda.
- Setelah proses transaksi transfer berhasil, maka mesin ATM akan mengeluarkan struk melalui slot print. Struk tersebut berfungsi sebagai tanda bukti bahwa proses transaksi transfer berhasil dilakukan.
- Silahkan ambil struk tersebut dan dilanjutkan dengan pengambilan kartu ATM. Pastikan anda tidak meninggalkan gerai ATM sebelum mengambil kembali kartu ATM.
Demikian itu saja penjelasan tersebut, jangan sampai anda salah mamasukkan suatu kode sesuai rekening yang akan anda gunakan. Pastikan nomor rekening anda sesuai, itu penjelasan singkat mengenai Bank BRI Syariah dan juga kode yang sangat bisa membantu anda. Bisa anda mencobanya sendiri, ada banyak kode bank yang harus anda ketahui yang harus anda ingat supaya bisa memudahkan anda.
Namun anda jangan sampai salah pada saat memasukkan kode tersebut sesuai rekening bank anda dari sekian banyaknya kode yang ada bermacam-macam nama bank bermacam-macam juga kodenya. Jadi anda sendiri harus teliti dakn pastikan kode yang anda masukkan sesuai dengan proses transaksi anda tersebut.